Dengan peningkatan dan kemajuan jaman mari kita tingkatkan kesenian untuk mengapresiasikan seni tari modern,dengan begitu menjadikan para remaja sekarang minat terhadap apresiasi seni pada dasarnya seni tari.

Rabu, 05 November 2008

Apresiasi Seni Diperkenalkan Sejak Dini

Penanaman nilai-nilai budaya bangsa Indonesia dan meningkatkan apresiasi di bidang seni tari di kalangan generasi muda perlu diberikan sedini mungkin agar nantinya akan menumbuhkan rasa cinta terhadap Tanah Air.

"Apresiasi di bidang seni dan budaya perlu diperkenalkan mulai kanak-kanak. Dengan demikian rasa cinta Tanah Air itu mulai terpupuk sejak dini,"pengenalan pada seni dan budaya kepada anak-anak diharapkan bisa memperkuat rasa nasionalisme dan kelak mereka akan menularinya kepada keluarga, teman maupun kepada masyarakat.Lebih lanjut dibentuk untuk lebih menjalin persatuan dan kesatuan di kalangan remaja, membangun watak bangsa dan rasa nasionalisme tinggi serta menjaring bakat di kalangan generasi muda, khususnya seni tari.

Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda


ShoutMix chat widget
Glitter Photos
[Glitterfy.com - *Glitter Photos*] Glitter Photos
[Glitterfy.com - *Glitter Photos*]